Bahan:
Bayam jepang/bayam biasa 250 g
Jamur kancing, cincang 60 g
Telur, kocok lepas 1 butir
Bawang bombay, potong korek api 40 g
Bawang putih, cincang 3 siung
Saus tiram 1 sdm
Minyak zaitun/sawit 2 sdm
Garam halus 1 sdt
Cara Membuat Bayam Masak Jamur:
Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum.
Masukkan kocokan telur, jamur, garam, lada dan saus tiram. Aduk rata.
Masukkan bayam jepang, masak sambil diaduk-aduk hingga matang. Angkat.
Tuang ke dalam pinggan saji. Hidangkan hangat.
Bayam jepang/bayam biasa 250 g
Jamur kancing, cincang 60 g
Telur, kocok lepas 1 butir
Bawang bombay, potong korek api 40 g
Bawang putih, cincang 3 siung
Saus tiram 1 sdm
Minyak zaitun/sawit 2 sdm
Garam halus 1 sdt
Cara Membuat Bayam Masak Jamur:
Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum.
Masukkan kocokan telur, jamur, garam, lada dan saus tiram. Aduk rata.
Masukkan bayam jepang, masak sambil diaduk-aduk hingga matang. Angkat.
Tuang ke dalam pinggan saji. Hidangkan hangat.
Labels:
Aneka hidangan sayur
Thanks for reading Bayam Masak Jamur. Share kepada temanmu jika kamu rasa ini bermanfaat...!
0 Comment for "Bayam Masak Jamur"