Bahan-bahan Agar-agar Gula Merah2 bungkus agar-agar1.000 cc santan dari 1 butir kelapa200 gram gula pasir100 gram gula pasir1/2 sendok teh garamCara Membuat...
Bahan-bahan Nasi Pundut
500 gram beras, cuci bersih
750 ml santan encer dari 1 butir kelapa
5 lembar daun salam
150 ml santan kental dari 1/2 butir kelapa
Garam secukupnya
Daun pisang untuk membungkus
Pelengkap:
Telur pindang
Sambal bajak
Cara Membuat Nasi Pundut
Kukus beras 20 menit atau hingga setengah matang. Angkat
Rebus santan encer, daun salam dan garam sambil terus diaduk hingga mendidih. Angkat.
Masukkan beras kedalam wadah, Tuang santan panas, aduk hingga rata. Diamkan 25 menit hingga santan meresap
Siapkan 1 lembar daun pisang, tuang tiga sendok makan aronan. Siram dengan dua sendok makan santan kental.Bungkus tum, kukus 30 menit hingga matang. Angkat
Sajikan nasi dengan pelengkap.
hasil: 15 porsiSilentForce14.14AdminBandung Indonesia
Bahan-bahan Nasi Kuning 1 kg beras1.300 cc santan dari 2 butir kelapa50 gram kunyit, parut, ambil airnya4 batang sera, memarkan4 lembar daun salam4...
Bahan-bahan Es Sarang Burung
1 bungkus agar-agar merah
1 bungkus agar-agar hijau
600 ml air
100 gram gua pasir
1/2 buah melon, keruk memanjang
300 ml santan kental dari 1/2 butir kelapa
1/8 sendok teh garam
1 lembar daun pandan
100 ml susu kental manis
200 ml sirup melon
Es batu secukupnya
Cara Membuat Es Sarang Burung
Rebus masing-masing agar-agar dengan 300 ml air dan 50 gram gula pasir. Tuang dalam wadah, biarkan hingga mengeras. Serut masing- masing agar-agar. Sisihkan