Sate Bebek Lezat

Bahan-bahan:

    1 ekor bebek, fillet dagingnya,-
    dipotong-potong
    100 ml kecap manis
    2 sendok makan minyak goreng
    1 sendok makan air asam jawa -

    dari 1 sendok teh asam jawa dilarutkan-
    dalam 2 sendok makan air
    17 buah tusuk sate
    5 buah cabai merah, ditumbuk kasar
    2 buah cabai rawit, ditumbuk kasar


Bumbu Halus:

    8 butir bawang merah
    3 siung bawang putih
    2 cm lengkuas
    1/4 sendok teh jintan
    1 sendok teh garam
    1/2 sendok teh merica bubuk
    30 gram gula merah, disisir halus
    1 sendok makan ketumbar bubuk



Cara membuat Sate Bebek Lezat :

Aduk rata bebek, bumbu halus, kecap manis, minyak goreng, cabai merah, cabai rawit, dan air asam jawa. Diamkan semalam.
Tusuk-tusuk di tusuk sate.
Bakar sambil dioles sisa bumbu sampai matang.
Untuk 17 tusuk
Labels: Aneka masakan bebek, Aneka Sate

Thanks for reading Sate Bebek Lezat. Share kepada temanmu jika kamu rasa ini bermanfaat...!

0 Comment for "Sate Bebek Lezat"

Back To Top