1 sendok makan maizena, larutkan dengan 1 sendok makan air
Cara Membuat Pisang Penyet Karamel
150 gram gula pasir gosongkan di wajan anti lengket. Masukkan air hangat. Masak hingga leleh, tambahkan 75 gram gula pasir, garam, aduk rata. Masukkan larutan maizena, aduk rata. Sisihkan.
Panaskan metega, masukkan pisang tekan dengan dipenyet-penyet. Bolak-balik pisang, masak hingga kuning.
Hidangkan dengan saus karamel, kelapa muda dan taburan wijen sangrai.
Untuk 10 buatSilentForce11.10AdminBandung Indonesia
Bahan-bahan Tenggiri Bakar Sambal Petis500 gram ikan tenggiri1 sendok teh garam1 sendok makan air jeruk lemon3 sendok makan mentega, lelehkan3 sendok...
Bahan-bahan Caramel Nut Cookies
250 gram mentega
75 gram gula halus
1 butir kuning telur
300 gram terigu
2 sendok makan maizena
200 gram almond panggang
Karamel:
200 gram gula pasir
65 ml air
1/4 sendok teh lemon juice
Cara Membuat Caramel Nut Cookies
Kocok mentega dan gula halus hingga putih dan lembut. Masukkan kuning telur, kocok hingga rata. Masukkan campuran terigu dan maizena sedikit demi sedikit sambil diaduk secara perlahan. Cetak lonjong letakan di atas loyang, oven 150 derajat Celcius, 20 menit hingga matang. Angkat dan dinginkan.
Campur gula pasir, air dan lemon juice, masak hingga kental. Angkat dan dinginkan.
Celupkan cookies ke dalam karamel. Gulingkan cookies di atas almond hingga rata.
Hasil: 500 gramSilentForce15.45AdminBandung Indonesia
Panaskan 150 gram gula pasirdengan api kecil hingga menjadi karamel, tuang air panas ke dalam karamel. Masak terus hingga karamel larut dan cair, angkat. Dinginkan.
Masukkan mentega, susu, gula pasir dan telur ke dalam karamel, aduk rata..
Campur terigu, soda kue, baking powder dan garam. Aduk rata. Tuangi air karamel tadi. Aduk rata dengan ballon wisk hingga halus.
Tuangi adonan ke dalam cetakan yang telah diolesi minyak, taburi dengan kismis. Kukus kurang lebih 30 menit atau hingga matang, angkat dan sajikan.
Hasil 15 buahSilentForce15.06AdminBandung Indonesia